Minum Banyak Tapi Urin Sedikit
Kencing sedikit sedikit gejala sakit apa?
Buang air kecil yang terjadi secara terus-menerus dan sedikit bisa mengindikasikan gejala bahwa seseorang tengah mengalami infeksi saluran kemih. Buang air kecil tapi sedikit ini juga bisa diartikan sebagai kencing yang tidak tuntas, di mana seseorang akan merasa ingin kencing lagi padahal baru saja buang air kecil. via
Bagaimana cara mengatasi kencing sedikit sedikit?
Berapa jumlah urin normal?
Salah satu caranya adalah melalui urine. Normalnya, rata-rata orang buang air kecil dalam sehari sekitar 4–8 kali atau sebanyak 1–1,8 liter. Namun, sebagian orang bisa buang air kecil lebih sering dari frekuensi tersebut, bahkan sampai perlu bangun di malam hari untuk buang air kecil. via
Apakah jarang kencing berbahaya?
Bahaya yang bisa ditimbulkan ketika jarang berkemih ialah seseorang jadi lebih rentan mengidap Infeksi Saluran Kemih (ISK). Bahkan, jika penyebabnya karena dehidrasi, badan mereka bisa menjadi lemah dan konsentrasi turut terganggu. Jarang berkemih juga dapat membuat tensi hingga kesadaran seseorang jadi menurun. via
Apa obat alami untuk anyang anyangan?
Obat Anyang anyangan Alami
Apa obat untuk sakit buang air kecil?
Obat-obatan untuk menangani infeksi saluran kencing