Hadits Tentang Uwais Al Qarni
Apa penyebab Uwais Al Qarni dikenal Rasulullah?
Tak ada orang yang mengenalnya bahkan namanya pun tak pernah dikenal. Namun ia merupakan pemuda yang pernah disebut oleh Rasulullah SAW sebagai pemuda yang sangat dicintai oleh Allah dan terkenal di langit. Sebab kecintaan Allah kepadanya yaitu dikarenakan ia patuh dan menghormati ibunya yang sakit lumpuh. via
Pada Kisah Uwais Al Qorni apakah pesan yang tersirat pada kisah tersebut?
bahwa kita harus berbakti kepada orang tua. bahwa kita harus berusaha dalam melakukan beberapa hal. bahwa kita tidak boleh cepat berputus asa. via
Apa yang menjadi keistimewaan Uwais Al Qarni?
Uwais sangat sayang dan berbakti pada ibunya, di tengah keadaan keluarganya yang fakir. Uwais selalu berdoa agar dosa-dosa ibunya bisa diampuni, sedangkan Uwais tidak berdoa untuk dirinya. Menurutnya, cukuplah rida ibunya yang akan membawanya ke surga kelak. via
Pelajaran apa yang bisa kita ambil dari kisah Uwais Al Qarni?
Ia selalu taat dalam beribadah dan selalu berbuat baik. Walaupun ia tak banyak dikenal orang, ketakwaan dari Uwais Al-Qarni tersebut membuatnya menjadi sosok yang terkenal di langit. Masyaallah! Begitu mulia hati dari Uwais Al-Qarni, setiap perbuatan baik akan selalu dibalas dengan kebaikan pula. via